Thursday, January 12, 2012

Becoming the Woman God Wants Me to Be

Thanksgiving Thursday

(This post is writing to Thanksgiving Thursday, a program made to remind us to continuosly count our blessings. Come and join us, or just simply come and read stories from other people. Click http://thanksgiving-thursday.blogspot.com/)
Yeaaayyyy....\(“,)/
Another Thanksgiving Thursday....
Sudah lama gak ngikut Thanksgiving Thursday *ngitung berapa minggu*

Dan minggu ini, aku mau bersyukur karena ini dah nginjak hari ke-18 aku makai buku Becoming A Woman God’s Want Me to Be sebagai bahan renunganku!  Buku karangan Donna Partow ini mengajak kita ‘mencicipi’ 90 hari kehidupan Wanita Amsal 31. Menjadi istri yang cakap bagiNya gak mudah T_T Banyak hal yang harus diubahkan nih dalam hidupku. Oh, betapa TUHAN bekerja keras membentukku menjadi wanita yang Dia inginkan.

Dan saat ini....

Aku bersyukur.....
Tuhan kasih aku kesetiaan mengerjakan yang telah aku mulai. Emang sih ini baru hari ke-18 dari 90 hari yang harus aku jalani, tapi aku mengucap syukur sudah sampai di sini. For you know, aku sangat moody, dan it’s really GOD’s work aku bisa nyampai di sini.

Aku bersyukur.....
Dalam 18 hari ini Dia banyak bentuk aku, banyak mengingatkanku banyak hal yang perlu aku ubah.

Aku bersyukur....
Dia gak menyerah terhadapku, kalo Dia menyerah membentukku, huaaaaa.......mau jadi apa aku ini?!!

Aku bersyukur....
Roh Kudus ingatkan aku segala sesuatu yang Dia ajarkan melalui FirTu dari hari ke-1 sampai hari ke-18, Dia ingatkan aku....
Kalau aku lebh berharga dari permata...
Aku harus menjadi seorang wanita yang dapat dipercaya dalam segala situasi...
Aku mendatangkan keuntungan bagi orang lain, jadi berkat bagi orang lain....
Berbuat baik kepada orang lain dan gak melakukan kejahatan sepanjang umurku...
Supaya aku bekerja keras dengan tanganku, gak bermalas-malasan...
Mengendalikan nafsu makanku juga....
Belajar lebih menghormati Tuhan dengan makanku...

Aku bersyukur buat kesempatan yang Dia berikan untukku bertumbuh menjadi wanita yang Dia inginkan ^^



Kasaongan, 12 Januari 2012
-Mega Menulis-


No comments:

Karakter di Dunia Kerja

Dari kecil karakter seseorang mulai terbentuk. Kalau sudah dewasa, sulit mengubah karakter seseorang. Jadi kalau kamu berkarakter buruk saat...